Tutorial Membuat Bros Bunga Etnik

membuat-bros-etnik

Membuat Bros Bunga Etnik
Bahan Yang dibutuhkan meliputi :
Lempengan bunga
Peniti
Kawat Super 0.4mm
Kristal/Batu berukuran 2-3cm dengan permukaan datar
Alat : Tang Serbaguna

Cara Membuat :
1 Potong kawat 0.4mm sepanjang 30cm, lilitkan pada bagian tengah plat/lempengan.
2. Bila kawat sudah terpasang dengan kuat, masukkan kristal/batu di bagian depan permukaan lempengan, lalu kembali lilitkan kawat pada lempengan. Ulangi hingga 2-3 kali hingga posisi batu kuat/tidak goyang.
3. Di bagian belakang lempengan, pasang peniti, ikat kuat dengan kawat. Lalu akhiri rangkaian dengan melilitkan kawat diantara rangkaian kemudian sembunyikan ujung kawat dibawah kristal namun diatas lempengan. Bros cantik siap digunakan

Mudah untuk dipraktekkan di rumah kan Sahabat…
bahan-bahan untuk membuat aksesoris ini tersedia  di toko online bahan craft koleksikikie.com
Kreasikan sesuai selera dan ide yang kamu punya.

Pemesanan bahan-bahan membuat bros dapat melalui whatsapp cukup klik: admin 
atau langsung datang ke workshop kita di :
Rungkut Asri Barat 14 no 3 Surabaya 60293
Buka senin sd sabtu jam 8.00-17.00
Happy Crafting All

Open chat
1
Halo ada yang bisa kami bantu